Perbedaan pos dengan laman blogger

Perbedaan antara pos dengan laman pada blogger, antara lain:

Pos merupakan halaman untuk menulis artikel yang akan di publikasikan dengan pengaturan entri secara rinci seperti
  • Label, berguna untuk menggelompokkan tiap artikel sehingga menjadi satu kesatuan dalam sebuah label. Misalnya anda membuat artikel tentang kursi, meja dan lemari. Maka label yang dapat dibuat yaitu funitur/mebel.
  • Pengaturan jadwal tanggal publikasi artikel dapat diatur secara otomatis ataupun manual.
  • Pengaturan link postingan dengan tautan permanen otomatis maupun tautan permanen khusus, berguna untuk membuat link sesuai dengan keinginan atau memasukkan keyword blog kedalam link postingan.
  • Menampilkan lokasi yang di telusuri.
  • Pengaturan deskripsi penelusuran difungsikan sebagai meta tag dalam postingan.
  • Serta pengaturan pilihan untuk komentar pembaca.
  • Setiap publikasi artikel dengan pos akan muncul pada beranda (home) blogger. 
Laman biasa digunakan untuk pembuatan konten ataupun page list dengan link yang saling bertautan. Pengaturan entri pada laman hanya terdapat deskripsi penelusuran saja. Selain itu, laman hanya dapat ditampilkan apabila anda memasang gadget laman. Contoh penggunaan laman seperti gambar di samping ini.

Sekian ulasan tentang perbedaan laman dengan pos yang dapat saya berikan. Semoga bermanfaat.
Title : Perbedaan pos dengan laman blogger
Description : Perbedaan antara pos dengan laman pada blogger, antara lain: Pos merupakan halaman untuk menulis artikel yang akan di publikasikan d...

22 Responses to "Perbedaan pos dengan laman blogger"

  1. oh, itu ya perbedaannya. makasih

    ReplyDelete
  2. Iyaa, kurang lebihnya gitu... Oke, sama-sama.. :)

    ReplyDelete
  3. http://successfarmer.blogspot.com/
    itu blog saya mba, kebetulan saya dari UGM juga, saya mau tanya. kalo saya mau mengisi pada menu profil supaya hanya ada satu halaman saja yang saya inginkan bagaimana caranya mba?

    ReplyDelete
  4. Makasih sebelumnya.. Blognya sudah saya kunjungi.. :)

    Klo menu bar nya dari pages/laman, tinggal di setting aja mas..
    Caranya: Klik layout, kotak pages/laman yang jadi page list, kemudian tinggal pilih aja halaman mana yang mau mas nya tampilkan.

    ReplyDelete
  5. http://suksesmembangun.blogspot.com/
    saya baru blajar bikin blog. Numpang nanya gan, yang bisa dibuat maximum berapa postingan dan berapa laman yah gan? kira2 sesuai dengan fungsinya ga yah kalo dipostingan cuma terdapat link yang menghubungkan ke laman2. jadi artikelnya ditulis di laman?

    ReplyDelete
  6. Trimakasih sebelumnya..

    Kalau untuk jumlah, tidak ada pembatasan...

    Bagian laman itu bisa difungsikan seperti daftar isi dari postingan-postingan yang sudah di publikasi pak..

    Nah kalau untuk penulisan artikel terbuka, sebaiknya menulis di bahgian halaman/posts..

    ReplyDelete
  7. Baru ngerti nih perbedaanya.
    terimaksih

    ReplyDelete
  8. oh jadi gitu ya, thanks gan...

    ReplyDelete
  9. sisi mau tanya,, nah kalau yang spt menu blog sist ini., "kawasaki yogyakarta >> Promo Cash back"
    nah itu gimana ya buatnya? di laman kah? sy buat koq masi bingung? hahaha
    newbie nihhh *malu
    jadi, menu-menu yang ada di blog kita itu pengaturan "mengisi menu" nya dimana sist?

    ReplyDelete
  10. Makasih kak,
    Aq udh mnjelajah k penjuru Google (hehe),
    tapi baru artikel ini yg sesuai!

    ReplyDelete
  11. wah baru tau ane puh, thanks ilmunya

    ReplyDelete
  12. http://du-komput.blogspot.com/

    Keren. Jadi semakin tahu.

    ReplyDelete
  13. Oo, kalo itu bikinnya dari menu bar non...
    Iyaa, sama... dulu awalnya aku juga rada pusing... Soalnya kalo itu nambahinnya perlu edit HTML sendiri dari settingan tamplate...
    Dulu aku ikutin caranya web master non...

    ReplyDelete
  14. Iyaa... sama-sama kakak... :)

    ReplyDelete
  15. THANSK. MESKI BLM TERLALU PAHAM . -.-

    ReplyDelete
  16. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan komentar serta dipersilahkan menuliskan URL link agan-agan yang terkait dengan topik diatas..